Bahan-bahan tas memang cukup beragam, mulai dari kanvas, blacu, drill, hingga bahan kulit. Tas kain untuk souvenir bisa menjadi pilihan yang tepat karena punya macam-macam ketahanan yang bisa disesuaikan dengan budget serta kebutuhan.

Berikut ini Souvia berikan beberapa rekomendasi tas kain untuk souvenir yang bisa diberikan sebagai souvenir eksklusif perusahaan, simak ya

1. ALVAN – Sholderbag Kanvas dengan Kulit Sintetis

2. LUNA – Tas Laptop Polyester

Tas Laptop juga bisa jadi pilihan tepat tas kain untuk souvenir yang eksklusif. Tas ini berbahan Polyester dengan dimensi 37x7x27 cm yang hanya mempunyai 1 kompartemen utama fit laptop 14 inch dengan reseleting. Warnanya yang elegan bisa ditambah dengan sablon kostumisasi sesuai dengan logo perusahaan.

3. REED – Tas Selempang Mini Kanvas

Tas Selempang mini berbahan kain kanvas ini memiliki dimensi 18,5 x 6,5 x 25 cm sehingga fleksibel dibawa kemana pun. Tas mempunyai 1 kompartemen utama dan 1 kompartemen depan beresleting dan 2 kantong dengan tutup bersnap. Untuk memesan sebagai tas eksklusif perusahaan bisa banget lho karena free Branding juga.

4. MEE- Totebag Dril

Nah kalau tipe ini bisa tetap eksklusif meski berbentuk totebag yang sangat umum. Berbahan dasar kain Drill, tas ini punya  dua warna hitam dan kuning. Pemesanan juga diberikan free branding sablon 1 warna lho.

5. REBBIT- Totebag Kanvas

Totebag satu ini sangat laris lho sebagai pilihan tas kain untuk souvenir eksklusif perusahaan. Kain yang digunakan adalah bahan tenun dengan kulit sintesis yang sangat kuat memberi kesan etnik dan premium. Untuk pemesanan juga diberikan free branding emboss logo sehingga terkesan sangat personal.

6. JESLING – Tas Selempang Kanvas Navy

Tas selempang yang ini berwarna Navy, berbahan kain kanvas dengan 2 kompartemen, 1 kompartemen utama berseleting. Ada juga 2 kantung di bagian dalam, 2 tempat pulpen , 2 kompartemen depan, 1 tutup bereseleting. Sama seperti teman-temannya di atas, Souvia juga memberikan free branding untuk tas yang ganteng ini.

7. JANVAS – Tas Kanvas Coklat

Tas berbahan kanvas memang paling banyak variasinya dan bisa digunakan untuk tipe tas apa saja. Salah satunya adalah tas Backpack ini yang memiliki 3 Kompartment, 1 Kompartement utama dengan Slot Laptop, 1 kompartment depan, dan 1 kompartment kecil bagian atas.

8. 8. ATLAS – Tas Travel Kanvas

Tas kanvas juga bisa jadi tas kain untuk souvenir eksklusif perusahaan dalam bentuk tas Jinjing Travel. Tas warna khaki yang disediakan Souvia ini mampu memuat barang-barang yang banyak ketika berpergian jauh termasuk saat perjalanan dinas. Bisa free branding sablon juga lho jadi tidak akan tertukar dengan perusahaan lain.

Bagaimana? Apakah sudah terinspirasi mau pilih tas kain untuk souvenir seperti apa yang bisa jadi souvenir eksklusif perusahaan? Jika ingin mencari-cari barang lainnya, Tim Souvia siap membantu Anda menyediakan berbagai macam souvenir perusahaan dan merchandise sesuai keinginan dan kebutuhan. 

Souvia juga menyediakan merchandise untuk keperluan lain. Diantaranya ada paket seminar, paket seminar kit, paket seminar kit eksklusif, paket sponsorship seminar, souvenir perusahaan, souvenir instansi, dan berbagai keperluan lainnya.

Souvia Group menyediakan serta menjual berbagai pilihan souvenir yang dapat menunjang keberlangsungan acara Anda. Temukan produk souvenir sesuai kebutuhan dengan kualitas terbaik dan pengerjaan tepat waktu di Souvia, #YourTrustedSouvenir.

Untuk informasi lebih lanjut, konsultasi dan pemesanan, silahkan hubungi sales kami di:

SOUVIA